Berita
-
Penyerahan secara simbolis SPPT PBB P2 Tahun 2023
03 Februari 2023 09:50:41 WIB AdministratorSelasa 31 Januari 2023 Carik mewakili Lurah menghadiri agenda penyerahan secara simbolis SPPT PBB P2 Tahun 2023, dalam kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Bantul, sekda, kepala BPKPAD, Panewu dan Lurah Se Kabupaten Bantul, sambutan kepala BPKPAD bahwa ada inovasi untuk tahun 2023 yaitu adanya QR code, ..selengkapnya
-
Penerjunan Mahasiswa KKN UPY
03 Februari 2023 09:49:59 WIB AdministratorSenin 30 Januari 2023 Lurah Tirtonirmolo menerima penerjunan mahasiswa KKN dari UPY, agenda ini dihadiri oleh wakil rektor UPY dan kepala LPPM UPY.. ini merupakan KKN offline pertama setelah pandemi covid 19.. jenis KKN alternatif kurang lebih 110 mahasiswa, tidak menginap selama 5 Minggu. ..selengkapnya
-
Akses Internet Tingkat Pedukuhan
03 Februari 2023 09:48:59 WIB AdministratorJumat, 27 Januari 2023 gedung induk sayap barat Kabupaten Bantul pertemuan Rapat koordinasi pemasangan Jaringan Internet untuk pedukuhan berupa acces point, Program ini di biayai oleh Danais DIY dilaksanakan oleh kominfo kabupaten Bantul, untuk awalan pemasangan ada 24 titik di seluruh kabupaten Bantul. ..selengkapnya
-
Sosilisasi Tahapan Pemilu 2024
03 Februari 2023 09:46:52 WIB AdministratorKamis 26 Januari 2023 carik mewakili lurah menghadiri undangan dari KPU Bantul dalam agenda sosialisasi tahapan pembentukan pantarlih pemilu tahun 2024 kepada lurah se Kabupaten Bantul, dalam kegiatan ini disampaikan permohonan dukungan sekretariat PPS, dan informasi pembentukan pantarlih tanggal 26-31 ..selengkapnya
-
Beton Ngaji
16 Januari 2023 10:04:02 WIB AdministratorKarangpule, 13 Januari 2023 bada Sholat magrib sampai isya' di rumah Alm H.Harsono sepekan sekali diadakan kegiatan belajar membaca Tahsin hafalan surat pendek yg beranggotakan 150 orang di ikuti bapak bapak ibu ibu dan anak anak di waktu dan jam terpisah se padukuhan 12 Beton. Dengan metode Iqra' klasikal ..selengkapnya
-
Rembug Makam Beton
16 Januari 2023 10:01:32 WIB AdministratorKaum Karangpule Padukuhan Beton Bp Muryatno mengundang seluruh warga RT 01 dan RT 02, dihadiri pula Dukuh XII Beton Farid Rahadhian, Ketua RT01 Ponimin dan jajarannya, Ketua RT02 Harmoko beserta jajarannya, Sesepuh dan pinisepuh warga karangpule. Mendengarkan saran yg diberikan warga dan sesepuh untuk ..selengkapnya
-
Pengelolaan Sampah Plurugan
16 Januari 2023 09:38:30 WIB AdministratorPada hari Ahad, 15 Januari 2023 di RT 01, RT 02, RT 03, dan RT 04 Padukuhan Plurugan mulai jam 08.00 s.d. selesai, diadakan kegiatan pengumpulan dan pemilahan sampah anorganik (Nabung Sampah). Kegiatan ini dilaksanakan oleh pengurus Bank Sampah "Besus Asri" 01, 02, 03, dan 04 dengan kegiatan menerima ..selengkapnya
-
Netralisasi Saluran Irigasi Glondong
16 Januari 2023 09:35:54 WIB AdministratorKegiatan Kerja Bakti Netralisasi Aliran Sungai oleh Warga RT 01 Glondong pada Ahad, 15 Januari 2023 Lokasi Penyumbatan dan tumpukan sampah terjadi pada perbatasan wilayah Beran 08 dan Glondong 01 Sampah menyumbat berupa limbah rumah tangga, diapers, segala macam plastik, baju bekas, dan bangkai hewan. ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Bawaslu Bantul Apresiasi Tirtonirmolo sebagai Desa Anti Politik Uang
- Ustadz Jazir ASP Berbagi Materi Pengelolaan Masjid
- BUMKalma Mbangun Harjuning Tamanirmala Verifikasi Proposal SPP Kelompok Bougenvile Dongkelan Kauman
- Hujan Deras dan Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Tirtonirmolo, Relawan Sigap Tangani Dampak
- Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Bulak Dadap Utara Jeblog
- Pengenalan dan Penanggulangan Bencana untuk Anak di TK Indriyasana
- BPBD Bantul Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Jogonalan Lor