Berita
-
Sosialisasi pengelolaan BKK Dana Keistimewaan Tahun 2023
08 Juni 2023 11:22:45 WIB AdministratorTirtonirmolo, Rabu (7 Juni 2023) - Lurah Tirtonirmolo, H. M. Marwan MS, SH, menghadiri acara sosialisasi pengelolaan BKK Dana Keistimewaan Tahun 2023 yang diselenggarakan di ruang Sidomukti Inspektorat DIY. Acara dimulai pada pukul 13.00 WIB dan dihadiri oleh sejumlah peserta terkait. Dalam sosialisasi ..selengkapnya
-
Pemerintah Kalurahan Tirtonirmolo Berikan Bantuan Alat Pertanian Kepada Kelompok Tani
08 Juni 2023 11:18:31 WIB AdministratorTirtonirmolo, Rabu (7 Juni 2023) - Pemerintah Kalurahan Tirtonirmolo melalui anggaran dana desa memberikan bantuan alat pertanian kepada kelompok tani dalam upaya mendukung swasembada pangan padi dan jagung. Bantuan tersebut berupa Mesin Rontok Padi sekaligus Mesin Rontok Jagung. Program bantuan alat ..selengkapnya
-
PKK RT 02 Glondong Gelar Kegiatan Shodaqoh Sampah
08 Juni 2023 10:17:36 WIB AdministratorMinggu sore, tanggal 4 Juni 2023, pukul 16.00 hingga 17.30 WIB, di wilayah RT 02 Padukuhan Glondong, telah dilaksanakan kegiatan Shodaqoh Sampah yang diprakarsai oleh PKK RT 02 Glondong. Kegiatan ini mendapatkan pendampingan khusus dari Fasilitator Sampah dan pemerhati lingkungan, Ibu Yuli, dari ..selengkapnya
-
MoLing PBB 2023
08 Juni 2023 10:15:47 WIB AdministratorTirtonirmolo, Minggu (4 Juni 2023) pukul 08.00 hingga 12.00 WIB, kegiatan Mobil Keliling (MoLing) PBB 2023 yang perdana telah sukses dilaksanakan di Halaman Masjid Al Kautsar Glondong. MoLing PBB merupakan layanan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) secara online yang bebas biaya administrasi ..selengkapnya
-
Bimtek Perencanaan Pembangunan Kalurahan
08 Juni 2023 10:13:51 WIB AdministratorTirtonirmolo, Selasa (30 Mei 2023) pukul 9 pagi, Pangripta Tirtonirmolo, salah satu dari 37 Kalurahan, mengikuti kegiatan bimbingan teknis (bimtek) perencanaan tahap 1. Acara ini diadakan di Warung Omah Sawah dan dibuka oleh Kepala Dinas PMK, Ibu Dra. Sri Nuryanti, MSi. Dalam sambutannya, beliau ..selengkapnya
-
Sosialisasi tentang TBC dan Leptospirosis Dilakukan di Puskesmas Kasihan 2 untuk Tim Reaksi Cepat Ka
08 Juni 2023 10:10:46 WIB AdministratorTirtonirmolo, Kamis 29 mei 2023 - Puskesmas Kasihan 2, dalam rangka menanggapi peningkatan laporan kasus Leptospirosis dan Tuberkulosis (TBC) di sekitar wilayah Tirtonirmolo, mengadakan kegiatan sosialisasi yang ditujukan kepada tim reaksi cepat Kalurahan. Kegiatan ini dihadiri oleh tim relawan ..selengkapnya
-
Samsat Bantul Gelar Sosialisasi Pelayanan Kesamsatan untuk Masyarakat
08 Juni 2023 10:02:48 WIB AdministratorGriyonirmolo, Rabu (24 Mei 2023) - Samsat Bantul mengadakan sosialisasi yang bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang pelayanan pajak di Samsat. Acara tersebut dihadiri oleh pamong kalurahan Tirtonirmolo, tokoh masyarakat, serta narasumber yang berasal dari Samsat, Jasaraharja, ..selengkapnya
-
KKB Glondong Menyelenggarakan Pertemuan untuk Meningkatkan Pelayanan Posyandu
08 Juni 2023 09:58:28 WIB AdministratorTirtonirmolo, Jumat (26/05/2023) - Kepala Kelompok Kerja Bersama (KKB) Glondong mengadakan pertemuan penting yang dihadiri oleh para pengurus KKB Glondong, Kamituwo Kalurahan Tirtonirmolo selaku Pembina KKB Glondong, Ketua RT, Ketua PKK RT, Kader Posyandu Lansia, dan Kader Posyandu Balita. ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Bawaslu Bantul Apresiasi Tirtonirmolo sebagai Desa Anti Politik Uang
- Ustadz Jazir ASP Berbagi Materi Pengelolaan Masjid
- BUMKalma Mbangun Harjuning Tamanirmala Verifikasi Proposal SPP Kelompok Bougenvile Dongkelan Kauman
- Hujan Deras dan Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Tirtonirmolo, Relawan Sigap Tangani Dampak
- Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Bulak Dadap Utara Jeblog
- Pengenalan dan Penanggulangan Bencana untuk Anak di TK Indriyasana
- BPBD Bantul Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Jogonalan Lor