Berita

  • Bawaslu Bantul Apresiasi Tirtonirmolo sebagai Desa Anti Politik Uang

    17 Maret 2025 10:51:53 WIB Administrator
    Bawaslu Bantul Apresiasi Tirtonirmolo sebagai Desa Anti Politik Uang
    Tirtonirmolo– Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Bantul memberikan apresiasi tinggi kepada Pemerintah Kalurahan Tirtonirmolo atas keberhasilan mereka dalam membentuk Desa Anti Politik Uang. Apresiasi ini disampaikan dalam audiensi yang berlangsung pada Jumat, 14 Maret 2025, di Kantor ..selengkapnya

  • Ustadz Jazir ASP Berbagi Materi Pengelolaan Masjid

    17 Maret 2025 10:47:48 WIB Administrator
    Ustadz Jazir ASP Berbagi Materi Pengelolaan Masjid
    Jumat Pagi, 14 Maret 2025, Kalurahan Tirtonirmolo, Kapanewon Kasihan, mengadakan kegiatan pengajian bergilir Antar Kalurahan yang dihadiri oleh berbagai kalangan masyarakat. Pada kesempatan ini, Ustadz Jazir ASP berkenan berbagi materi tentang pengelolaan masjid. Pengajian yang dihadiri oleh Perangkat ..selengkapnya

  • BUMKalma Mbangun Harjuning Tamanirmala Verifikasi Proposal SPP Kelompok Bougenvile Dongkelan Kauman

    13 Maret 2025 14:20:07 WIB Administrator
    BUMKalma Mbangun Harjuning Tamanirmala Verifikasi Proposal SPP Kelompok Bougenvile Dongkelan Kauman
    Tirtonirmolo – Upaya pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kalurahan Tirtonirmolo, Kapanewon Kasihan, Kabupaten Bantul, terus digencarkan. Pada Rabu, 12 Maret 2025, Ulu-ulu Kalurahan Tirtonirmolo, selaku pelaksana harian Badan Usaha Milik Kalurahan Mandiri (BUMKalma) Mbangun Harjuning ..selengkapnya

  • Hujan Deras dan Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Tirtonirmolo, Relawan Sigap Tangani Dampak

    13 Maret 2025 14:16:08 WIB Administrator
    Hujan Deras dan Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Tirtonirmolo, Relawan Sigap Tangani Dampak
    Tirtonirmolo– Hujan deras disertai angin kencang melanda Kalurahan Tirtonirmolo, Kabupaten Bantul, pada Selasa, 11 Maret 2025, mengakibatkan sejumlah pohon tumbang di beberapa titik. Peristiwa ini memicu respons cepat dari tim relawan Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) Kalurahan Tirtonirmolo. ..selengkapnya

  • Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Bulak Dadap Utara Jeblog

    13 Maret 2025 13:50:14 WIB Administrator
    Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Bulak Dadap Utara Jeblog
    Selasa, 11 Maret 2025 - Ulu-ulu Kalurahan Tirtonirmolo menghadiri Gerakan Pengendalian Hama Tikus yang dilaksanakan di Bulak Dadap Utara, Jeblog. Kegiatan ini dikoordinasikan oleh Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kapanewon Kasihan, Petugas Pengendali Organisme Pengganggu Tumbuhan (POPT) Provinsi Daerah ..selengkapnya

  • Pengenalan dan Penanggulangan Bencana untuk Anak di TK Indriyasana

    13 Maret 2025 13:45:51 WIB Administrator
    Pengenalan dan Penanggulangan Bencana untuk Anak di TK Indriyasana
    Jumat, 7 Maret 2024 - Tim Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) Siap Kalurahan Tirtonirmolo bekerja sama dengan TK Indriyasana Jogonalan Lor mengadakan kegiatan pengenalan dan penanggulangan bencana bagi murid-murid TK Indriyasana. Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada anak-anak mengenai ..selengkapnya

  • BPBD Bantul Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Jogonalan Lor

    06 Maret 2025 10:49:33 WIB Administrator
    BPBD Bantul Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Jogonalan Lor
    Bantul, 5 Maret 2025 – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bantul menyerahkan bantuan logistik dan bahan material kepada korban kebakaran di Dusun Jogonalan Lor, Rabu (5/3). Penyerahan bantuan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap warga yang terdampak musibah tersebut. ..selengkapnya

  • Realisasi RAPBKAL Kalurahahan Tirtonirmolo 2024

    05 Maret 2025 16:46:22 WIB Administrator
    Realisasi RAPBKAL Kalurahahan Tirtonirmolo 2024
    Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal) Tirtonirmolo Tahun 2024 merupakan instrumen keuangan yang disusun untuk mendukung pelaksanaan pembangunan, pemberdayaan masyarakat, serta penyelenggaraan pemerintahan di tingkat kalurahan. Penyusunan dan pelaksanaan APBKal ini berpedoman pada ..selengkapnya