Warga Tirtonirmolo Gelar Aksi Bersih-Bersih Sampah Liar di Tiga Titik
Administrator, 28 April 2025 10:54:11 WIB

Tirtonirmolo, 27 Mei 2025 — Pemerintah Kalurahan Tirtonirmolo bersama warga masyarakat dari Jogonalan Lor, Tegalkenongo, dan Glondong menggelar kegiatan pembersihan sampah liar yang kian menumpuk di tiga titik kawasan: Jalan Bugisan Selatan, Barat Jembatan Dongkelan, dan saluran irigasi Beran. Aksi ini dilakukan sebagai respons terhadap keresahan warga akibat meningkatnya volume sampah yang sebagian besar berasal dari orang yang tidak bertanggungjawab.
Artikel Terkini
-
Pelatihan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Balai RT 05 Jogonalan Lor
20 Juli 2023 14:04:47 WIB AdministratorPada tanggal 14 Juli 2023 dan 15 Juli 2023, di Balai RT 05 Jogonalan Lor, Tirtonirmolo, dilaksanakan Pelatihan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga yang dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk narasumber Indri Harsanti dari Rapel. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang... ..selengkapnya
-
Mini Lokakarya Penanganan Stunting di Kapanewon Kasihan
20 Juli 2023 13:57:59 WIB AdministratorJumat, 14 Juli 2023,Kamituwa Tirtonirmolo bersama berbagai pihak seperti Kamituwa dari Kapanewon lainnya, Puskesmas, PLKB (Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga Berencana), dan kader masyarakat, mengikuti acara mini lokakarya penanganan stunting di Kapanewon Kasihan, Jawa Tengah. Acara ini bertuju... ..selengkapnya
-
Perhatian Bersama dalam Penanganan Sampah di Kalurahan Tirtonirmolo
14 Juli 2023 00:24:16 WIB AdministratorTirtonirmolo, 14 Juli 2023 - Penanganan sampah menjadi isu yang mendesak dan membutuhkan perhatian dari semua pihak di Kalurahan Tirtonirmolo. Kesadaran akan pentingnya penanganan sampah tidak hanya harus bergantung pada pemerintah kalurahan yang memiliki keterbatasan sumber daya. Saat ini, Program ... ..selengkapnya
-
Ambulanmu Kasihan: Membantu Masyarakat Dalam Kebutuhan Transportasi Kesehatan
13 Juli 2023 00:33:06 WIB AdministratorTirtonirmolo, 12 Juli 2023, Ambulanmu Kasihan, menjalin kerja sama dengan Pemerintah Kalurahan Tirtonirmolo, telah memberikan pelayanan transportasi kesehatan kepada masyarakat yang membutuhkan pengantaran ke rumah sakit. Ambulan ini tidak hanya digunakan untuk keperluan rutin, seperti kontrol medi... ..selengkapnya
-
Tim Relawan FPR SIAP Kalurahan Tirtonirmolo dan Ambulamu Kasihan Berperan dalam Penanganan ODGJ
13 Juli 2023 00:15:21 WIB AdministratorTirtonirmolo, 12 Juli 2023, Penanganan kasus Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Tirtonirmolo telah dilakukan oleh Tim Relawan FPR SIAP Kalurahan Tirtonirmolo bekerja sama dengan Ambulamu Kasihan. Tim ini bertugas mengevakuasi ODGJ yang sering kali menjadi masalah bagi warga setempat yang mungkin s... ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Bupati Bantul Tegaskan Setiap Kalurahan Wajib Dirikan Koperasi Merah Putih
- Kalurahan Tirtonirmolo Hadiri Rakor Pemetaan Penanganan Sungai Tercemar di DLHK DIY
- Warga Tirtonirmolo Gelar Aksi Bersih-Bersih Sampah Liar di Tiga Titik
- Bawaslu Bantul Apresiasi Tirtonirmolo sebagai Desa Anti Politik Uang
- Ustadz Jazir ASP Berbagi Materi Pengelolaan Masjid
- BUMKalma Mbangun Harjuning Tamanirmala Verifikasi Proposal SPP Kelompok Bougenvile Dongkelan Kauman
- Hujan Deras dan Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Tirtonirmolo, Relawan Sigap Tangani Dampak