Berita
-
Sosialisasi Pencegahan Penyakit Menular di Puskesmas Kasihan 2
04 Juli 2024 14:32:01 WIB AdministratorTirtonirmolo, 4 Juni 2024 - Puskesmas Kasihan 2 menggelar kegiatan sosialisasi tentang Pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular (P2) serta pencegahan kejadian luar biasa. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat dalam upaya mencegah penyebaran penyakit yang berpotensi ..selengkapnya
-
Advokasi dan Sosialisasi Imunisasi Japanese Encephalitis oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul
04 Juli 2024 14:25:23 WIB AdministratorBantul, 4 Juli 2024 – Pada hari Kamis, 4 Juli 2024, Lurah Tirtonirmolo yang diwakili oleh Kamituwa Tirtonirmolo menghadiri acara advokasi dan sosialisasi imunisasi Japanese Encephalitis (JE) yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul. Acara ini dihadiri oleh Pelaksana Harian (PLH) ..selengkapnya
-
Posyandu Lansia, Balita, dan Launching Posbindu di Kalipakis: Dedikasi untuk Kesehatan Masyarakat
03 Juli 2024 16:16:33 WIB AdministratorKalipakis, 1 Juli 2024 – Pada hari Senin, 1 Juli 2024, dari pukul 08.30 hingga 11.30 WIB, bertempat di rumah Dukuh Kalipakis RT.07, diadakan kegiatan Posyandu Lansia, Posyandu Balita, dan peluncuran Posbindu (Pos Pembinaan Terpadu). Acara ini dihadiri oleh para kader posyandu, peserta posyandu ..selengkapnya
-
Sosialisasi Pembentukan Unit Pengumpulan Zakat di Bantul: Komitmen Bersama dalam Meningkatkan Pengel
03 Juli 2024 16:12:58 WIB AdministratorBantul, 3 Juli 2024 – Pada hari Rabu, 3 Juli 2024, Kalurahan Tirtonirmolo yang diwakili oleh Kamituwa menghadiri acara sosialisasi pembentukan unit pengumpulan zakat. Acara yang berlangsung di Bantul ini dibuka secara resmi oleh Bupati Bantul dan dihadiri oleh berbagai pejabat serta instansi terkait. ..selengkapnya
-
Monitoring dan Evaluasi Pemasangan Patok Pensertifikatan Tanah Kas Kalurahan Tirtonirmolo
03 Juli 2024 16:10:37 WIB AdministratorTirtonirmolo, 3 Juli 2024 – Hari ini, Rabu, 3 Juli 2024, Tomi Kelasworo, A.Md., selaku Jagabaya Tirtonirmolo, mendampingi pihak Dinas Pertanahan dan Tata Ruang (DPTR) Kabupaten Bantul dalam kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) pemasangan patok pensertifikatan Tanah Kas Kalurahan tahun 2024. ..selengkapnya
-
Rapat Koordinasi Penanganan Sampah Liar di Bulak Serut: Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
03 Juli 2024 16:04:43 WIB AdministratorTirtonirmolo, 2 Juli 2024 , telah diadakan rapat koordinasi untuk menangani masalah sampah liar di Bulak Serut, Pedukuhan Kersan. Pertemuan ini berlangsung di rumah Dukuh 2 Kersan dan dipimpin langsung oleh Pj. Lurah Tirtonirmolo Isti Wardayati SE. Dalam arahannya, Pj. Lurah meminta peran serta masyarakat ..selengkapnya
-
Regenerasi Pengurus MUI Kapanewon Kasihan: Kepemimpinan Baru untuk Kemajuan Umat
02 Juli 2024 10:12:10 WIB AdministratorKasihan, 27 Juni 2024 – Kamituwa Tirtonirmolo menghadiri undangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kapanewon Kasihan dalam acara Rapat Pleno Khusus yang digelar untuk proses regenerasi pengurus. Dalam rapat tersebut, KH. Ahmad Syirajuddin, selaku ketua sebelumnya, menyerahkan tongkat estafet kepengurusan ..selengkapnya
-
Pertemuan dan Koordinasi JALINMAS HATI
02 Juli 2024 10:09:20 WIB AdministratorKasihan, 27 Juni 2024 , Kalurahan Tirtonirmolo, yang diwakili oleh Kamituwa, menghadiri pertemuan dan koordinasi JALINMAS HATI. Acara ini merupakan jejaring lintas program dan lintas sektor di wilayah kerja Puskesmas Kasihan 2. Pertemuan ini bertujuan untuk membahas layanan cerdas rujukan pasien mandiri ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BPBD Bantul Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Jogonalan Lor
- Realisasi RAPBKAL Kalurahahan Tirtonirmolo 2024
- Pamong dan Relawan FPRB SIAP Tirtonirmolo Tangani Kebakaran di Jogonalan Lor
- Pendampingan Tatalaksana Kebencanaan Gugus PAUD I
- Launching Posbindu ILP di Padukuhan V Dongkelan Kauman
- Sosialisasi Kebencanaan oleh FPRB Siap Kalurahan Tirtonirmolo di TK Pertiwi 55 Beton
- Tim FPRB SIAP Tirtonirmolo Dikerahkan untuk Bantu Pemulihan Pasca Bencana di Bangunjiwo