Staf Khusus Kemenkop UKM Kunjungi Tirtonirmolo, Dorong Penguatan Koperasi Desa Merah Putih
Administrator, 13 Januari 2026 12:23:59 WIB

Kalurahan Tirtonirmolo, Kapanewon Kasihan, Kabupaten Bantul, menerima kunjungan Staf Khusus Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM) Republik Indonesia, Prof. Ir. Ambar Pertiwiningrum, M.Si., Ph.D., IPU., ASEAN Eng., pada Senin, 12 Januari 2026. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka kegiatan sampling untuk pelaporan kondisi Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) serta pemetaan tindak lanjut kebijakan yang akan disusun oleh Kemenkop UKM ke depan.
Artikel Terkini
-
Moling PBB di SD Muhammadiyah Mrisi: Kolaborasi Demi Pelayanan Pajak yang Mudah dan Efisien
06 Agustus 2025 15:24:19 WIB AdministratorTirtonirmolo, 3 Agustus 2025 – Suasana di halaman SD Muhammadiyah Mrisi pada Ahad pagi terasa berbeda. Warga dari berbagai penjuru Pedukuhan Mrisi tampak antusias mendatangi lokasi pelaksanaan Moling (Mobil Keliling) Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang digelar sebagai bentuk kolaborasi antara T... ..selengkapnya
-
Forum Ketua RT Jogonalan Kidul: Wadah Silaturahmi dan Solusi Warga Sejak 2017
06 Agustus 2025 15:17:36 WIB AdministratorJogonalan Kidul, Tirtonirmolo – Selasa, 5 Agustus 2025 menjadi hari digelarnya kembali pertemuan rutin Forum Ketua RT se-Padukuhan IX Jogonalan Kidul. Kegiatan ini berlangsung di kediaman Bapak Suradal, Ketua RT 07 Beran, yang sekaligus menjadi tuan rumah pertemuan kali ini. Forum yang telah b... ..selengkapnya
-
Antusias Warga Beton Tirtonirmolo Tinggi, Pembayaran PBB Melalui Moling Capai Rp 20 Juta Lebih
06 Agustus 2025 15:13:53 WIB AdministratorBeton, Tirtonirmolo – Sabtu, 26 Juli 2025 menjadi momentum penting bagi masyarakat Padukuhan 12 Beton, Kalurahan Tirtonirmolo, dalam menunjukkan komitmennya sebagai warga negara yang taat pajak. Kegiatan Moling (Mobil Keliling) Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang digelar di halaman rumah Dukuh ... ..selengkapnya
-
Bamuskal Tirtonirmolo Lakukan Monitoring Lapangan Rehabilitasi Griyo Nirmolo
06 Agustus 2025 13:30:34 WIB AdministratorRabu, 6 Agustus 2025, Kalurahan Tirtonirmolo menjadi lokasi kegiatan monitoring lapangan yang dilaksanakan oleh Badan Permusyawaratan Kalurahan (Bamuskal) Tirtonirmolo. Kegiatan ini difokuskan pada pemantauan rehabilitasi sarana dan prasarana Kamar Mandi serta Gedung Griyo Nirmolo, sebagai bagian da... ..selengkapnya
-
Lurah Tirtonirmolo Tinjau Langsung Perbaikan Lampu Jalan dan Saluran Mampet
06 Agustus 2025 13:24:26 WIB AdministratorSelasa, 5 Agustus 2025, Lurah Tirtonirmolo, Drs. Subagya, M.Pd., turun langsung ke lapangan meninjau dan memantau perbaikan lampu penerangan jalan umum (PJU) serta saluran air (gorong-gorong) yang mengalami kerusakan di beberapa titik wilayah Kalurahan Tirtonirmolo. Kegiatan ini merupakan bentuk res... ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengendalian Hama Tikus di Bulak Ratan Tengah, Ikhtiar Bersama Selamatkan Panen Petani
- Kelompok Tani Tirtonirmolo Ikuti Zoom Meeting Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan 2025 Bersa
- Bumkal Tirto Arta Mandiri Matangkan Rencana Sosialisasi Pengelolaan Sampah
- Staf Khusus Kemenkop UKM Kunjungi Tirtonirmolo, Dorong Penguatan Koperasi Desa Merah Putih
- Penarikan Mahasiswa KKN UNY Angkatan 2025 di Tirtonirmolo Berlangsung Khidmat dan Penuh Apresiasi
- Sosialisasi Penutupan Saluran Irigasi sebagai Syarat PBG Digelar di RT 03 Glondong
- Bamuskal Tirtonirmolo Serahkan Bantuan Benih Lele kepada Pokdakan Mina Unggul Glondong














