Staf Khusus Kemenkop UKM Kunjungi Tirtonirmolo, Dorong Penguatan Koperasi Desa Merah Putih
Administrator, 13 Januari 2026 12:23:59 WIB

Kalurahan Tirtonirmolo, Kapanewon Kasihan, Kabupaten Bantul, menerima kunjungan Staf Khusus Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM) Republik Indonesia, Prof. Ir. Ambar Pertiwiningrum, M.Si., Ph.D., IPU., ASEAN Eng., pada Senin, 12 Januari 2026. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka kegiatan sampling untuk pelaporan kondisi Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) serta pemetaan tindak lanjut kebijakan yang akan disusun oleh Kemenkop UKM ke depan.
Artikel Terkini
-
sosialisasi Inpres no 2 tahun 2021
26 Juli 2022 12:31:13 WIB AdministratorSelasa 26 Juli 2022, Carik Tirtonirmolo menghadiri sosialisasi Inpres no 2 tahun 2021 tentang optimalisasi pelaksanaan program jaminan sosial ketenagakerjaan bagi pemerintah Kalurahan Se Kabupaten Bantul, bagi Kalurahan dimohon untuk menganggarkan BPJS Ketenagakerjaan bagi Bamuskal, Bumkal, perangka... ..selengkapnya
-
Pengelolaan Sampah Dusun Kersan Bekelan
25 Juli 2022 11:42:34 WIB AdministratorPada hari Sabtu tgl 23 Juli 2022 Padukuhan Kersan melaksanakan Kegiatan Perdana Pengelolaan Bank Sampah dan dihadiri Lurah Tirtonirmolo H.M Marwan MS, S.H beserta Ketua PKK Kalurahan Astutik Marwan. Bank Sampah dilaksanakan dengan tujuan untuk Mendukung Program Pemerintah Kabupaten Bantul yaitu menu... ..selengkapnya
-
Angkat Walet
04 Juli 2022 21:19:49 WIB AdministratorKegiatan Angkat Walet dan bersih” saluran irigasi..pada hari Sabtu 2 Juli 2022 di Padukuhan ll Kersan dan pedukuhan beton dihadiri Ulu-ulu kalurahan Tirtonirmolo Wihandari Ismuninggar Maksud dan tujuan kegiatan tersebut untuk memaksimalkan fungsi saluran irigasi yaitu sebagai prasarana pelayan... ..selengkapnya
-
Desa Sehat Berdaya
04 Juli 2022 20:55:25 WIB AdministratorKamis 30juni2022. Ruang rapat 1 kalurahan Tirtonirmolo. Dr. Kintoko melaksanakan pemaparan tentang Herbalis dalam ranah Danais. dalam pemaparan beliau mengatakan bahwa Danais rata rata terserap dalam fisik budaya serta pertunjukan, untuk itu menjadi tugas kita semua untuk penyerapan di dalam unsur o... ..selengkapnya
-
Sarasehan Hari Jadi Kabupaten Bantul 191
04 Juli 2022 20:52:43 WIB AdministratorSenin 4 Juli 2022 agenda sarasehan hari jadi bantul ke 191 di pendopo parasamya agenda dibuka dengan doa dilanjutkan sambutan ketua panitia kepala dinas pendidikan kabupaten Bantul, sambutan oleh Bupati Bantul Memotivasi warga masyarakat agar bisa bangkit dan Gumregah pasca pandemi covid 19 rangkaia... ..selengkapnya
PASAR DESA NIRMALA
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengendalian Hama Tikus di Bulak Ratan Tengah, Ikhtiar Bersama Selamatkan Panen Petani
- Kelompok Tani Tirtonirmolo Ikuti Zoom Meeting Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan 2025 Bersa
- Bumkal Tirto Arta Mandiri Matangkan Rencana Sosialisasi Pengelolaan Sampah
- Staf Khusus Kemenkop UKM Kunjungi Tirtonirmolo, Dorong Penguatan Koperasi Desa Merah Putih
- Penarikan Mahasiswa KKN UNY Angkatan 2025 di Tirtonirmolo Berlangsung Khidmat dan Penuh Apresiasi
- Sosialisasi Penutupan Saluran Irigasi sebagai Syarat PBG Digelar di RT 03 Glondong
- Bamuskal Tirtonirmolo Serahkan Bantuan Benih Lele kepada Pokdakan Mina Unggul Glondong












